Rabu, 19 Oktober 2011

Nama Jepang Di Facebook (Bag. 1)

Ini Bagian 1, baca lanjutan klik disini

Sudah melihat nama Facebook saya?? Disebelah kanan ini...
Ya, saya menggunakan huruf katakana (salah satu huruf jepang: selain hiragana dan kanji)
keren kan?? mau juga? dibawah ini saya sertakan huruf-huruf dalam katakana teman..silahkan di copas saja... semoga berguna... =)

Apa itu Katakana?

Katakana adalah salah satu daripada tiga cara penulisan bahasa Jepang. Katakana biasanya digunakan untuk menulis kata-kata yang berasal dari bahasa asing yang sudah diserap ke dalam bahasa Jepang (外来語/gairaigo) selain itu juga digunakan untuk menuliskan onomatope dan kata-kata asli bahasa Jepang, hal ini hanya bersifat penegasan saja.



tabel 1
huruf hidupyōon
a i u e o(ya)(yu)(yo)
Tabel pertama ini berisi huruf-huruf katakana standar. Jika komputer Anda tidak mempunyai font bahasa Jepang, lihat tabel ketiga untuk huruf-huruf dasar. (huruf dalam warna merah tidak digunakan):
ア aイ iウ uエ eオ o
カ kaキ kiク kuケ keコ koキャ kyaキュ kyuキョ kyo
サ saシ shiス suセ seソ soシャ shaシュ shuショ sho
タ taチ chiツ tsuテ teト toチャ chaチュ chuチョ cho
ナ naニ niヌ nuネ neノ noニャ nyaニュ nyuニョ nyo
ハ haヒ hiフ fuヘ heホ hoヒャ hyaヒュ hyuヒョ hyo
マ maミ miム muメ meモ moミャ myaミュ myuミョ myo
ヤ ya
ユ yu
ヨ yo
ラ raリ riル ruレ reロ roリャ ryaリュ ryuリョ ryo
ワ waヰ wi
ヱ weヲ wo

ン n
ガ gaギ giグ guゲ geゴ goギャ gyaギュ gyuギョ gyo
ザ zaジ jiズ zuゼ zeゾ zoジャ jaジュ juジョ jo
ダ daヂ jiヅ zuデ deド do
バ baビ biブ buベ beボ boビャ byaビュ byuビョ byo
パ paピ piプ puペ peポ poピャ pyaピュ pyuピョ pyo
tabel 2

イェ ye

ウィ wi
ウェ weウォ wo
ヴァ vaヴィ viヴ vuヴェ veヴォ vo

シェ she

ジェ je

チェ che

ティ tiトゥ tu

テュ tyu

ディ diドゥ du

デュ dyu
ツァ tsaツィ tsi
ツェ tseツォ tso
ファ faフィ fi
フェ feフォ fo
フュ fyu



UPDATE (gambar menyusul)
Kalau teman sudah bisa merangkai nama teman sendiri menggunakan katakana, bisa mengetik langsung pakai keyboard dengan meng-set terlebih dahulu di control panel, caranya:

1) Masuk control panel
2) Pilih "Region and Language" - Masuk tab "Keyboard and Languages" - "Change Keyboards" - "Add"
3) Cari "Japanese (Japan)" - kemudian beri centang pada bagian Japanese dan Microsoft IME"
4) Nanti di Taskbar bagian kanan ada "EN" untuk English, ganti dengan JP untuk Japanese.
5) Pada 3 deretan icon yang ada klik icon yang bergambar huruf A, pilih "Full Width Katakana"
6) Beres deh... tinggal teman-teman ngetik langsung ;) Selamat mencoba

Kalau teman ingin tahu namanya dalam Katakana, bisa comment dibawah ini :D

0 comments:

Posting Komentar

Your Comment is So Valuable for Me
Komentar anda begitu berharga bagi saya ^^

LinkWithin

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Plipeo